Jakarta, Virenial – Bagi anda yang sedang mencari ulasan tentang Manfaat Ikan Shisamo, tenang saja karena di dalam artikel kali ini kami sudah menyediakan pembahasannya untuk anda semuanya.
Ikan shisamo mendadak voral gara-gara menjadi ikan favorit Cipung atau Rayyanza putra kedua dari pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ini.
Momen Cipung yang tengah asyik mengunyah ikan goreng terkam melalui video singkat yang dishare ke sosial media oleh salah satu pengasuhnya.
Pada awalnya netizen mengira ikan langsung tersebut adalah ikan asin goreng, namun ikan yang dinikmati oleh Cipung bukan Ikan goreng biasa.
Panjang ikan ini rata-rata 10 sampai dengan 15 cm, tubuhnya bisa dibilang ramping dengan warna perak mengkilap dan warna hitam pada bagian atas.
Sekilas ikan Shisamo ini sangat mirip dengan ikan kaca piring, namun daging ikan shisamo ini sama sekali tidak transparan.
Bernama latin Spirinchus Lanceolatus, penamaan shisamo berasal dari bahasa Ainu untuk ikan susam yang berarti ikan daun willow.
Yang dimana ikan ini juga dikenal sebagai ikan capelin, bagian keluarga Osmeridae yang berhabitat di lautan dalam Samudra Atlantik.
Akan tetapi, ikan Shisamo yang dikenal merupakan ikan air asin yang berasal dari hokkaido, wilayah paling utara Jepang.
Tepatnya di barat laut Samudra Pasifik yang berada di sisi tenggara Hokkaido, dimana ikan musiman ini biasanya banyak ditangkap di pesisis Hokkaido pada bulan Oktober dan November.
Ikan ini memang hidup bergerombol dan bemigrasi mengikuti arus laut, bahkan pada awal musing dingin shisamo juga bermigrasi ke sungai dalam waktu yang singkat.
Ikan Shisamo jantan bertubuh jauh lebih langsing, sedangkan ikan betina ;ebih gemuk dengan bagian perut yang dipenuhi denga telur.
Anda bisa menyanyap semua bagian tubuh dari ikan ini, dari kepala sampai dengan bagian ekor bisa dimakan.
Duri hanya akan ditemukan pada bagian tengah tubuh, dimana telur memenuhi tubuh ikah shisamo sehingga akan menciptakan rasa gurih yang kuat.
Biasanya, telur Shisamo ini dijadikan sebagai toping sushi untuk menggantikan telur ikan terbang yang harganya jauh lebih mahal, dan warna telur ikan tersebut adalah jingga kadang ada yang berwarna hitam.
Walaupun mempunyai bentuk yang kecil, namun kandingan gizi yang ada di ikan shisamo ini tidak main-main.
Ikan ini mengandung protein tinggi, beserta dengan vitamin A, C, zat besi, kalsium dan juga sodium.
Kandungan asam lemak bebas ikan ini juga jauh lebih rendah dibandingkan dengan ikan yang lainnya, namun mempunyai kandungan omega 3 yang lebih tinggi dibandinkan salmon, yaitu 1,2 gram omega 3 per 100 gram.
Untuk informasi yang lebih lanjut mengenai Manfaat Ikan Shisamo, anda bisa simak artikel ini sampai selesai.
Manfaat Ikan Shisamo
Ikan shisamo mempunyai siklus hidup yang sangat unik, dimana ikan ini akan mengalami migrasi panjang setiap tahunnya.
Pada musim semu, ikan shisamo akan bermograsi dari laut ke muara sungai untuk bertelur.
Mereka memilih sungai-sungai dengan air tawar yang mengalur ke laut untuk melakukan ritual pemijahan.
Setelah bertelur, induk ikan akan kembali ke laut dan meninggalkan telur-telur mereka di muara sungai.
Setelah beebrapa minggu, telur-telur itu akan menetas dan menjadi larva yang kemudian akan kembali berenang kel aut,
Fakta menarik lainnya mengenai ikan shisamo ini adalah kepopulerannya di Jepang sebagai hidangan yang lezat, dimana ikan ini seringkali dijadikan sebagai sashimi atau dimasak dengan cara dibakar.
Keunikan rasa ikan shisamo ada pada lemak yang kaya di perutnya, pada saat ikan ini dimasak lemak tersebut akan meleleh dan memberikan cita rasa yang khas dan lezat.
Banyak sekali restoran dan penjual makanan di Jepang yang menjadikan ikan shisamo sebagai hidangan yang populer, terutama pada musim panas.
Biasanya ikan ini dikonsumsi secara utuh dengan cara dikeringkan lalu dipanggang atau digoren, ikan ini berasal dari Jepang dan banyak ditemukan di Hokkaido.
Dengan bentuk yang mirip ikan teri, namun mengembung di bagian perut ikan ini sangat cocok untuk anda yang sedang diet, selain rendah kalori dan lemak jenuh, ikan shisamo juga mempunyai banyak sekali manfaat.
Di bawah ini kami sudah menjabarkan beberapa Manfaat Ikan Shisamo yang harus anda ketahui, yaitu sebagai berikut :
- Perawatan kulit : Mengandung vitamin B untuk memperbaiki kulit, omega 3 untuk mengurangi peradangan pada kulit, dan selenium dan mineral antioksida untuk mengurangi tanda penuaan.
- Perawatan rambut : Mengandung omega 3 yang bisa membantu meningkatkan kilau rambut dan menguangi ketombe.
- Kesehatan jantung : Kandungan asam lemak omega 3 yang tinggi bisa membantu menuntunkan kolestrol, rendah lemak jenuh dan membantu meningkatkan kesehatan jantung.
- Meningkatkan sensitivitas Insulin : Kandingan chomium yang ada di dalam ikan shisamo ini bisa membantu mengatur kadar glukosa dalam darah dan membantu meningkatkan efektivitas insulin, maka dari itulah ikan ini sangat cocok untuk menu penderita diabetes.
- Mengurangi risiko anemia : Mengandung zat besi dan mineral yang sangat berguna dalam proses pembentukan darah.
- Tubuh yang kuat : Shisamo merupakan salah satu sumber protein yang baik untuk tubuh, dimana protein akan membantu mengatur ribuan reaksi kimia yang ada di dalam tubuh dan memainkan peranan penting dalam membangun tubuh.
- Baik untuk Saraf : Manfaat ikan shisamo juga sangat baik untuk saraf, dimana sistem saraf bisa bekerja denga optimal didukung dengan asupan yang juga mendukung, dimana ikan shisamo bisa menyediakan asupan sehat untuk saraf dari kandungan kalsiumnya.
- Keseimbangan kolestrol : Manfaat ikan shisamo salah satunya adalah untuk menyeimbangi kadar lemak yang ada di dalam tubuh termasuk juga dengan kolestrol, pada saat kolestrol seimbang, janting akan tetap terjaga kinerjanya dan potensi penumpukan plak pada pembuluh darah akan menurun.
Kenapa Ikan Shisamo Mahal?
Setelah anda mengetahui Manfaat Ikan Shisamo, selanjutnya kami akan membahas kenapa bisa harga ikan yang satu ini sangat mahal.
Ukurannya yang lumayan mungil, yaitu dengan panjang sekitar 15cm sehingga bisa dengan nyaman dikonsumsi oleh anak-anak.
Apasih alasan kenapa ikan laut Shisamo sangat mahal dikarenakan produksinya yang lumayan jauh dari Indonesia.
Spesies ikan musim gugur Jepang ini hanya akan bisa ditemukan di sepanjang pantai Pasifik Hokkaido dan tangkapang kecil serta rasa yang lembut membuatnya sangat dihargai.
Shisamo ditanggap selama musim gugur di muara sungai pada saat mera ingin bertelur, karena kondisi pembawa telurnya dan jarang ditemykan maka ikan ini sangat mahal.
Ikan ini banyak dijual secara online dengan harga yang berbeda-beda tergantung gram, di e-comemrce kisaran harganya per 500 gram ikan shisamo ini bisa mencapai Rp. 70.000.
Ini lumayan berbeda dengan ikan lainnya yang masih tergolong murah untuk dibeli, melancir dari Thespurceeats, dimana ikan Shisamo ini termasuk ke dalam keluarga Osmetidae yang hidup di Samudra Atlantik pada lautan dalam terutama di Kanada.
Biasanya ikan ini hidup bergerombolan dan bermigrasi mengukti arus laut, ini adalah ikan yang biasa dimakan dalam masakan Jepang yang hanya dipanggan dan sering ditemukan di menu restoran Jepang ala izakaya (tapas).
Rasa daging ikan ini sangat gurih dengan duri yang hanya ada pada bagian tengah, ikan shisamo jenis jantan mempunyai tubuh yang lebih langsing.
Sementara untuk yang betina jauh lebih gemuk karena pada bagian perutnya dipenuhi dengan telur, inilah yang membuat ikan Capelin mempunyai rasa yang sangat gurih dan disukai banyak orang.
Itulah dia semua pembahasan mengenai Manfaat Ikan Shisamo yang bisa kami sampaikan kepada anda semuanya dalam artikel kali ini.
Dengan adanya uraian mengenai manfaat ikan shisamo ini, anda bisa menjadikannya salah satu menu yang harus anda di rumah.
Usai sudah segala macam uraian yang ada di dalam artikel kali ini yang bisa kami jabarkan kepada anda semuanya, cukup sekian dan terimakasih atas waktu yang sudah anda luangkan.