Virenial
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah
  • Login
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah
No Result
View All Result
Virenial
No Result
View All Result
Home Teknologi

Cara Isi Token Listrik Lewat Livin Mandiri

by Nazar Pratama
Sabtu, 3 Mei 2025, 00:10
3 Cara Ganti Font Xiaomi, Mudah dan Cepat

Jakarta, Virenial.com – Seperti yang diketahui, mengisi token listrik bisa dilakukan dengan beragam cara, salah satunya melalui Livin Mandiri.

Tentu cara ini bisa diterapkan oleh para nasabah bank Mandiri dan memiliki saldo yang cukup dengan nominal token listrik yang ingin dibeli guys.

Tujuannya untuk memberikan kemudahan kepada para pelanggan PLN, agar bisa mengisi token atau membayar tagihan listrik pasca bayar tepat waktu.

Baca juga : Cara Isi Token Listrik Livin BCA

Sehingga para pelanggan yang lalai, tidak akan terlambat lagi dan aliran listrik di tempatnya tetap dipasok dengan aman oleh PLN.

Jika aliran listrik diputus, tentu akan merugikan pelanggan itu sendiri, karena segala aktifitasnya akan terhambat atau terhenti.

Membeli atau mengisi token listrik melalui layanan Livin Mandiri dinilai jauh lebih mudah, cepat dan hemat untuk dilakukan.

Karena Anda tidak perlu jauh-jauh ke luar rumah mengunjungi agen tempat penjualan token listrik, mengingat semua transaksi pembelian hanya dilakukan melalui HP saja guys.

Baca juga : Cara Isi Token Listrik di Indomaret

Selain bank Mandiri, PLN juga bekerjasama dengan bank-bank lain, sehingga para pelanggan yang terdaftar sebagai nasabah bank, lain, tetap bisa membeli token atau membayarkan tagihan listrik pasca bayar melalui bank yang mereka gunakan.

Nah, berikut ini kami akan bagikan cara isi token listrik lewat Livin Mandiri yang bisa diterapkan.

BacaJuga :

Mau Beli Realme 3? Harga dan Spesifikasinya

Zefoy Followers – TikTok Followers Gratis

Mau Beli iPhone 12? Ini Spesifikasi dan Harganya

4 Emulator PUBG Mobile Paling Lancar dan Banyak Digunakan Orang

e-Money Mandiri Bisa Dipakai Dimana Saja? Ini Ulasan Lengkapnya

Cara Isi Token Listrik Lewat Livin Mandiri

Sebelum memutuskan untuk membeli atau mengisi token listrik melalui layanan Livin dari bank Mandiri, pastikan terlebih dahulu jika Anda sudah terdaftar di layanan tersebut, agar proses pembelian token bisa dilakukan guys.

Baca juga : Cara Cek Rekening Listrik Online & Cara Cek Tagihan Listrik Lewat HP

Adapun cara isi token listrik lewat Livin Mandiri dengan mudah dan cepat seperti ulasan berikut ini:

  • Jika belum terdaftar di layanan Livin Mandiri, silahkan download dan install aplikasi
  • Livin’by Mandiri di HP Anda melalui link berikut ini (Download Aplikasi Livin’by Mandiri).
  • Kemudian buka aplikasinya dan lakukan proses pendaftaran lalu login ke akun Anda.
  • Lalu pilih menu Beli yang terdapat di halaman utama aplikasi.
  • Pilih menu Buat Pembelian Baru dan pilih PLN Prabayar.
  • Pilih Sumber Rekening dan Penyedia Jasa.
  • Selanjutnya pilih Penyedia Jasa PLN Prabayar.
  • Masukkan ID Pelanggan atau nomor meter Anda lalu tentukan nominal token yang ingin dibeli kemudian pilih Lanjut.
  • Periksa detail transaksi Anda, untuk memastikan tidak ada data yang salah lalu pilih Konfirmasi.
  • Untuk menyelesaikan transaksi, silahkan masukan MPIN lalu unduh struk digital yang tersedia setelah transaksi selesai guys.
  • Struk digital tersebut berisi nomor token yang nantinya harus diinput ke meteran PLN di tempat Anda.

Baca Juga : Cara Cek Tagihan Listrik Lewat HP

Demikian cara yang mudah dan praktis yang bisa diterapkan jika ingin mengisi token listrik melalui layanan Livin dari bank Mandiri.

Cara ini sangat mudah dan cepat untuk diterapkan, asalkan HP Anda sudah terkoneksi dengan internet, Anda terdaftar di layanan Livin Mandiri dan saldo mencukupi untuk membeli token listrik guys.

Sekarang Anda bisa membeli atau mengisi token listrik kapanpun dan dimanapun guys, sehingga listrik di rumah tetap tersedia dengan aman. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

ShareTweetShareSend

Related Posts

Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Mau Beli Realme 3? Harga dan Spesifikasinya

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Zefoy Followers – TikTok Followers Gratis

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Mau Beli iPhone 12? Ini Spesifikasi dan Harganya

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

4 Emulator PUBG Mobile Paling Lancar dan Banyak Digunakan Orang

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

e-Money Mandiri Bisa Dipakai Dimana Saja? Ini Ulasan Lengkapnya

17 Januari 2026
Begini 5 Cara Menenangkan Hati dan Pikiran Dengan Cepat dan Mudah

Begini 5 Cara Menenangkan Hati dan Pikiran Dengan Cepat dan Mudah

17 Januari 2026
Next Post
3 Cara Ganti Font Xiaomi, Mudah dan Cepat

Cara Mengubah Tema Whatsapp Menjadi iPhone Tanpa Aplikasi

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

Ahmad Dhani Jadi Anggota DPR RI, El Rumi: Pantas Akhlaknya Sering Disinggung

Ahmad Dhani Jadi Anggota DPR RI, El Rumi: Pantas Akhlaknya Sering Disinggung

Senin, 12 Januari 2026, 14:47
Waraqah bin Naufal, Orang Pertama yang Meyakini Kerasulan Muhammad

Waraqah bin Naufal, Orang Pertama yang Meyakini Kerasulan Muhammad

Senin, 12 Januari 2026, 14:42
Hoax! Pengobatan Alternatif Ida Dayak di Madiun pada 3-7 Oktober, Jangan Sampai Jadi Korban Penipuan

Hoax! Pengobatan Alternatif Ida Dayak di Madiun pada 3-7 Oktober, Jangan Sampai Jadi Korban Penipuan

Senin, 12 Januari 2026, 14:20
Cara Membesarkan Ukuran Payudara

5 Cara Membesarkan Ukuran Payudara Secara Alami dan Cepat

Senin, 12 Januari 2026, 14:04
Liga Champions: Gol Jhon Duran Menangkan The Villans 1-0

Liga Champions: Gol Jhon Duran Menangkan The Villans 1-0

Senin, 12 Januari 2026, 14:03

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Female
  • Food
  • Hikmah
  • Karir
  • Otomotif
  • Properti
  • Travel
  • Berita Times
  • Tutorial1001

Informasi

  • Copyright
  • Disclaimer
  • Info Iklan
  • Kontak
  • Media Partner
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Redaksi
  • Sitemap

Redaksi Virenial

Virenial Media
Gedung Virenial Group
Jl. DR Sujono
Jakarta Pusat, Jakarta - 10110
Telp. 021- 435154631-453454503 (Hunting)
Fax. 021-13846473634
Redaksi: RedaksiVirenial@gmail.com
Kerjasama/Media Partner: KerjasamaVirenial@gmail.com
Activity: KerjasamaVirenial@gmail.com

Follow Us

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah

© 2024 Virenial

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?