Virenial
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah
  • Login
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah
No Result
View All Result
Virenial
No Result
View All Result
Home Teknologi

Begini Cara Download Subtitle di MX Player dan Menggabungkan Subtitle dengan Film Saat Menonton di Android

by Nazar Pratama
Sabtu, 17 Januari 2026, 08:54
Ini Cara Cetak Kartu Ujian UMPTKIN 2025

Jakarta, Virenial – Perkembangan teknologi yang begitu canggih sekarang ini telah memberi dampak besar terhadap gaya hidup manusia.

Salh satunya yaitu tren streaming film mancanegara yang kini bisa dilakukan dengan musah kapan saja dan dimana saja.

Apalagi saat ini telah banyak sekali aplikasi yang digunakan untuk menonton film sehingga anda bisa menikmati film dari film lama hingga film yang baru tayang.

Menariknya lagi, dengan dukungan kemampuan perangkat Android yang semakin baik dan membuat semua orang bentah menonton film yang disukainya.

Salah satu aplikasi yang tidak kalah populer untuk melakukan streaming film yaitu aplikasi MX Player yang dilengkapi dengan terjemahan bahasa untuk luar negeri.

Seperti yang kita ketahui saat ini banyak sekali penggemar video maupun film luar negeri untuk ditonton dikala waktu senggang.

Hal tersebut dikarenakan perangkat Android telah mendukung tampilan HD sehingga bisa memutar video maupun film dengan kualitas yang sama dengan PC atau laptop.

Dan MX player adalah salah satu aplikasi pemutar video yang telah banyak digunakan untuk mendung tampilan HD dan bisa memutar berbagai jenis video.

Selain itu, MX Player juga telah menyediakan fitur subtitle sehingga bisa menerjemahkan setiap kalimat yang diucapkan saat menonton video.

Baca Juga : Cara Mengatasi Subtitle Tidak Muncul di MX Player

Dengan begitu, anda akan merasa semakin nyaman dan mengerti apa yang anda tonton pada video maupun film di MX Player.

BacaJuga :

Mau Beli Realme 3? Harga dan Spesifikasinya

Zefoy Followers – TikTok Followers Gratis

Mau Beli iPhone 12? Ini Spesifikasi dan Harganya

4 Emulator PUBG Mobile Paling Lancar dan Banyak Digunakan Orang

e-Money Mandiri Bisa Dipakai Dimana Saja? Ini Ulasan Lengkapnya

Pada pembahasan lebih lanjut kita akan membahas mengenai bagaimana cara download subtitle di MX Player dengan mudah.

Cara Download Subtitle di MX Player di Android

Jika subtitel tidak muncul pada MX Player hal tersebut bisa terjadi karena saat anda download film dari website ilegal.

Namun, anda tidak perlu khawatir anda bisa memasukkan subtitle film dengan mengikuti trik cara download subtitle di MX player berikut ini:

  • Langkah pertama, silahkan anda buka aplikasi MX Player dan cari video yang ingin anda tonton.
  • Kemudian klik “Pengaturan” pada bagian kanan atas dan pilih “Subtitle“.
  • Selanjutnya, pilih “Buka” dan cari subtitle yang ada di penyimpanan HP anda. Jika video atau film yang anda tonton adalah acara terkenal maka anda bisa mendownload subtitle dengan cara menekan opsi “Subtitle Online“.
  • Setelah memilih subtitle, teks subtitle akan tampil secara otomatis dan langsung menyesuaikan dengan waktu pemutaran video.
  • Untuk mengatur subtitle, anda bisa memilih “Pengaturan“.
  • Setelah itu anda bisa mengatur “Font, Ukuran, Skala, Warna Teks, Warna latar belakang dan lainnya pada opsi pengaturan“.
  • Selesai.

Baca Juga : Cara Setting MX Player Agar Tidak Lag

Cara Menggabungkan Subtitle dengan Film Saat Menonton di Android

Untuk menonton film dengan menggunakan subtitle yang terpisah, anda bisa menggunakn player dari pihak ketiga.

Player yang banyak digunakan yaitu MX Player yang merupakan aplikasi pemutar video dengan dukungan format video yang relatif lebih banyak.

Adapun cara download subtitle di MX Player untuk menggabungkan subtitle dengan film saat menonton adalah sebagai berikut:

  • Langkah pertama, silahkan anda download aplikasi MX Player Klik Disini.
  • Lalu buka aplikasinya setelah terpasang, dan cari film yang ingin di tonton
  • Jika sudah buka file video yang akan ditonton, dan pause terlebih dulu
  • Kemudian klik ikon menu pada pojok kanan atas, kemudian pilih “Subtitle” lalu pilih “Open“.
  • Setelah itu cari dan klik lokasi tempat menyimpan folder berisi subtitle.
  • Maka secara otomatis subtitle akan muncul saat film ditayangkan.
  • Selesai.

MX Player ini juga memiliki banyak dukungan gesture yang akan memberikan kemudahan bagia setiap penggunanya.

Selain itu, anda juga bisa membuat folder baru kemudian masukkan file video dengan subtitle menjadi satu tempat ke dalam folder tersebut.

Jika informasi ini bermanfaat untuk anda, jangan lupa juga untuk dibagikan kepada teman atau kerabat anda.

Demikian informasi yang dapat kami bagikan kepada anda mengenai cara download subtitle di MX Player pada artikel kali ini. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

ShareTweetShareSend

Related Posts

Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Mau Beli Realme 3? Harga dan Spesifikasinya

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Zefoy Followers – TikTok Followers Gratis

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

Mau Beli iPhone 12? Ini Spesifikasi dan Harganya

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

4 Emulator PUBG Mobile Paling Lancar dan Banyak Digunakan Orang

17 Januari 2026
Ini Cara Login My Telkomsel Tanpa Link

e-Money Mandiri Bisa Dipakai Dimana Saja? Ini Ulasan Lengkapnya

17 Januari 2026
Begini 5 Cara Menenangkan Hati dan Pikiran Dengan Cepat dan Mudah

Begini 5 Cara Menenangkan Hati dan Pikiran Dengan Cepat dan Mudah

17 Januari 2026
Next Post
Ini Cara Cetak Kartu Ujian UMPTKIN 2025

Cara Menggunakan ES File Explorer Untuk Mengetahui Status WA Tanpa Berteman

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

Ahmad Dhani Jadi Anggota DPR RI, El Rumi: Pantas Akhlaknya Sering Disinggung

Ahmad Dhani Jadi Anggota DPR RI, El Rumi: Pantas Akhlaknya Sering Disinggung

Senin, 12 Januari 2026, 14:47
Waraqah bin Naufal, Orang Pertama yang Meyakini Kerasulan Muhammad

Waraqah bin Naufal, Orang Pertama yang Meyakini Kerasulan Muhammad

Senin, 12 Januari 2026, 14:42
Hoax! Pengobatan Alternatif Ida Dayak di Madiun pada 3-7 Oktober, Jangan Sampai Jadi Korban Penipuan

Hoax! Pengobatan Alternatif Ida Dayak di Madiun pada 3-7 Oktober, Jangan Sampai Jadi Korban Penipuan

Senin, 12 Januari 2026, 14:20
Cara Membesarkan Ukuran Payudara

5 Cara Membesarkan Ukuran Payudara Secara Alami dan Cepat

Senin, 12 Januari 2026, 14:04
Liga Champions: Gol Jhon Duran Menangkan The Villans 1-0

Liga Champions: Gol Jhon Duran Menangkan The Villans 1-0

Senin, 12 Januari 2026, 14:03

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Female
  • Food
  • Hikmah
  • Karir
  • Otomotif
  • Properti
  • Travel
  • Berita Times
  • Tutorial1001

Informasi

  • Copyright
  • Disclaimer
  • Info Iklan
  • Kontak
  • Media Partner
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Redaksi
  • Sitemap

Redaksi Virenial

Virenial Media
Gedung Virenial Group
Jl. DR Sujono
Jakarta Pusat, Jakarta - 10110
Telp. 021- 435154631-453454503 (Hunting)
Fax. 021-13846473634
Redaksi: RedaksiVirenial@gmail.com
Kerjasama/Media Partner: KerjasamaVirenial@gmail.com
Activity: KerjasamaVirenial@gmail.com

Follow Us

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bisnis
  • Teknologi
  • Hiburan
  • Olahraga
  • Sains
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Gaya Hidup
    • Food
    • Travel
    • Otomotif
    • Bunda
    • Properti
    • Pekerjaan
    • Hikmah

© 2024 Virenial

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?