Bagi anda yang sedang mencari ulasan tentang Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024, tenang saja karena di dalam artikel kali ini kami sudah menyediakan pembahasannya untuk anda semuanya.
Merasa kesal dengan paket internet Indosat Ooredoo yang sering kali bermasalah sampai membuat jaringan internet anda menjadi lambat dan tidak stabil? Tenang saja anda bisa memperbaiki masalah tersebut hanya dengan melakukan settingan pada APN Indosat anda dengan tepat.
Hanya dengan mengatur APN yang sesuai atau tepat, maka anda bisa menikmati pengalaman Internetan yang jauh lebih nyaman, terutama pada saat anda memainkan game atau menonton film.
APN atau Access Point Name ini emrupakan sebuah istilah untuk menyebutkan gateway antara jaringan seluler GSM, 3G ataupun 4G, dan juga jaringan komputer yang lainnya.
Secara sederhana, APN ini mempunyai tugas utama supaya perangkat Smartphone bisa langsung terhubung dengan baik ke dalam jaringan internet yang memang sudah tersedia.
Untuk informasi yang lebih jelasnya, anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024 yang memang sudah ada di bawah ini sampai selesai.
Indosat Ooredoo merupakan salah satu operator atau provider Telekomunikasi terbesar yang ada di Indonesia yang sudah memang sudah menyediakan berbagai macam layanan komunikasi dan juga Internet.
Bagi para pengguna Indosat, mempunyai koneksi Internet yang cepat dan stabil tentunya menjadi sebuah kebutuhan yang utama.
Salah satu faktor yang memang mempengaruhi kecepatan dari koneksi Internet adalah APN (Access Point Name) yang digunakan pada perangkat.
Seperti yang sudah kami katakan di atas, bahwasanya APN atau Access Point Name ini merupakan sebuah gateway yang memang sudah menghubungkan jaringan seluler dengan Internet.
Setiap provider telekomunikasi mempunyai APN yang berbeda-beda, dengan mengatur APN yang tepat maka para pengguna bisa mendapatkan koneksi Internet yang jauh lebih cepat dan stabil.
Di bawah ini kami sudah menyediakan tutorial bagaimana cara untuk melakukan settingan APN pada perangkat iPhone dan Android yang bisa langsung anda terapkan.
Setting APN Indosat Tercepat di Android
Anda tidak akan mengetahui bagaimana settingan APN yang cocok digunakan, ditambah lagi apabila anda belum mencobanya sendiri.
Makanya, disini kami sudah menyediakan bagaimana cara melakukan settingan APN Indosat pada perangkat Android dan juga iPhone.
Setelah anda mencoba cara satu ini, anda hanya tinggal memilih salah satu settingan APN indosat 3G, H+, sampai dengan 4G terbaru 2024 yang memang sudah kami sediakan pada daftar di bawah.
Yang pertama ini untuk anda yang merupakan para pengguna dari handphone Android, maka anda bisa langsung mencoba dengan sangat mudah bagaimana cara untuk melakukan settingan APN Indosat.
Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024 pada perangkat Android di bawah ini, yaitu sebagai berikut :
- Tahap pertama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka menu Settings atau Pengaturan yang memang sudah ada di dalam perangkat anda.
- Kemudian anda tinggal memilih opsi SIM Card & Mobile Networks.
- Pilihlah Indosat Ooredoo.
- Lalu anda hanya tinggal memilih Access Point Names.
- Dilanjutkan dengan memilih opsi New APN.
- Isilah settingan APN yang ingin anda gunakan dengan memilih salah satu daftar di bawah yang sudah kami sediakan.
- Klik opsi Save jika sudah selesai.
- Selesai!!!
Setting APN Indosat Tercepat di iPhone (iOS)
Sementara itu, bagi anda yang merupakan pengguna dari perangkat berbasa iOS seperti iPhone ini, anda juga bisa mengatur settingan APN dengan langkah yang tidak kalah mudah dilakukan.
Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024 pada perangkat iOS, yaitu sebagai berikut :
- Pertama-tama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka menu Settings yang sudah ada di dalam perangkat anda.
- Kemudian anda tinggal memilih opsi Celullar.
- Dilanjutkan dengan memilih opsi Celullar Data Network.
- Isilah settingan APN dengan memilih salah satu daftar settingan APN di bawah ini.
- Jika sudah anda hanya tinggal klik opsi Save.
- Selesai!!!
Daftar Settingan APN Indosat Ooredoo Tercepat
Sudah terdapat beberapa settingan APN Indosat tercepat yang bisa anda coba gunakan untuk mendapatkan pengalaman berselancar di Internet agar semakin cepat.
Nah, bagi anda yang memang masih belum mengerti tentang APN, dimana APN ini merupakan kependekan dari Access Point Name.
Hanya dengan anda mengetahui APN saja, anda bisa mengakses internet pada berbagai macam perangkat yang anda gunakan.
Biasanya, setiap operator yang selalu mempunyai cara yang berbeda untuk mengaktifkan APN, termasuk juga dengan Indosat.
Pengaturan APN bisa disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing, dimulai dari kebutuhan internet biasa, super cepat, internet 4G, untuk gaming, Streaming atau bahkan untuk modem sendiri.
Kami sudah menyediakan di bawah ini beberapa daftar settingan APN yang bisa digunakan untuk menerapkan Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024, yaitu sebagai berikut :
1. APN Indosat Default
Yang dimana Settingan atau Pengaturan dari APN Indosat Default ini merupakan sebuah pengaturan otomatis yang dimana apabila anda melakukan registrasi SIM Card prabayar, yaitu sebagai berikut :
- Name : ISAT WAP
- APN : indosatgprs
- Proxy : Not set
- Port : Not set
- Username : indosat
- Password : indosat
- MMS proxy : Not set
- MMS port : Not set
- MCC : 510
- MNC : 01
- Authentication type : Not set
- APN type : default, supl
- APN protocol : ipv4/ipv6
- APN roaming protocol : ipv4/ipv6
2. APN Indosat Super Internet
Kemudian, apabila anda merupakan salah satu dari pengguna jaringan Indosat dengan kecepatan internet hingga 41 Mbps menggunakan jaringan DC-HSPA+, maka inilah dia data atau settingan yang harus anda gunakan, yaitu sebagai berikut :
- Name : Indosat Super Internet
- APN : Indosatgprs
- Proxy : 10.19.19.19
- Port : 8080
- Username : indosat
- Password : indosat
- MCC : 510
- MNC : 01
- APN type : default,supl
- APN protocol : lpv4
- APN roaming protocol : lpv4
3. APN Indosat Stabil
Bagi anda yang ingin internet Indosatnya stabil, tenang saja karena kami sudah menyediakan di bawah ini beberapa daftar APN Indosat stabil, yaitu sebagai berikut :
- APN : wap.indosat-m3.net (server : nakula.indosat.com)
- APN : 363.net (server : 8.8.4.4)
- APN : mms.satelindogprs.com (username : satmms ; password : satmm)
- APN : indosatunlimited/indosatgprs (server : indosatm2.com)
- APN : internet.globe.com.ph (server : 8.8.8.8 atau google.com)
- APN : vodafone (server : wap.vodafone.com)
- APN : internet (server : 8.8.8.8)
- APN : indosatooredoo.com/indosatm2 (username : indosat ; password : indosatgprs ; server : 202.155.0.25)
4. APN Indosat 4G
Selanjutnya, untuk APN Indosat tercepat yang bisa langsung anda coba gunakan adalah Indosat 4G khusus untuk anda yang menggunakan 4G. Berikut cara setting APN Indosat 4G, yaitu sebagai berikut :
- Name : INDOSAT
- APN : internet
- Proxy : Not set
- Port : Not set
- Username : Not set
- Password: Not set
- MMS proxy : Not set
- MMS port : Not set
- MCC : 510
- MNC : 01
- Authentication type : Not set
- APN type : default,supl
- APN protocol : lpv4
- APN roaming protocol : lpy4
5. APN Indosat 4G Tercepat
Inilah dia beberapa daftar Indosat 4G tercepat yang bisa langsung anda coba gunakan, yaitu sebagai berikut :
- Nama APN : indosat apn 1 (APN : Ite)
- Nama APN : indosat apn 2 (APN : free)
- Nama APN : indosat apn 3 (APN : internet)
- Nama APN : indosat apn 4 (APN : indosatooredoo.com)
6. APN Indosat Khusus Streaming
Nah, bagi anda yang sangat suka melakukan streaming, baik itu streaming Youtube maupun streaming di beberapa palikasi menonton film seperti netflix, Viu, IQYI, atau yang lainnya, maka anda bisa menggunakan settingan APN Indosat khusus streaming, yaitu sebagai berikut :
- Name : Indosat Streaming
- APN : internet
- Proxy : Kosongkan
- Port : Kosongkan
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Server : 8.8.8.8
- MMS Proxy : Kosongkan
- MMS port : Kosongkan
- MMC : 510
- MNC : 01
- APN Protokol : ipv4
7. APN Indosat Khusus untuk Gaming
Dan bagi anda yang sudah membeli paket Indosat khusus kebutuhan gaming, inilah dia APN yang harus anda gunakan, yaitu sebagai berikut :
- Name : Indosat Gaming
- APN : indosatooredoo.com
- Proxy : Tidak perlu
- Port : Tidak perlu
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Server : 202.155.0.25
- MMS Proxy : Kosongkan
- MMS port : Kosongkan
- MMC : 510
- MNC : 01
- APN Protokol : ipv4
8. APN Indosat Khusus untuk Browsing
Bagi anda yang sering kali melakukan browsing, maka settingan APN Indosat yang satu ini khusus untuk anda yang suka browsing untuk bisa mendapatkan pengalaman berselancar menggunakan Indosat tidak ada hambatan, yaitu sebagai berikut :
- Name : APN Indosat Leskompi
- APN : Extice.co.id
- Proxy : Kosongkan
- Port : Kosongkan
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Server : 1.1.1.2
- Jenis Autentifikasi : Tidak Satupun
- MMSC : 10.19.29.19:8080
- Proxy MMS : 10.19.19.19
- Port MMS : 8080
- MMC : 510
- MNC : 01
- APN Protokol : ipv4
9. APN Indosat untuk Modem
Untuk anda yang merupakan para pengguna modem, maka APN Indosat untuk Modem yang harus anda ikuti langkah-langkahnya, yaitu sebagai berikut :
- Name : APN Indosat Super Modem
- APN : Vodane
- Proxy : Kosongkan
- Port : Kosongkan
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Server : wap.vodafone.com
- MMS Proxy : Tidak satupun
- MMS Port : Kosongkan
- MMC : 510
- MNC : 01
- APN Protokol : ipv4
10. APN Indosat 4G LTE
Jika anda merasa bahwasanya jaringan APN Indosat 4G masih juga belum cukup, APN indosat 4G LTE bisa anda coba gunakan, yaitu sebagai berikut :
- Name : Indosat 4G LTE
- APN : LTE
- Proxy : Kosongkan
- Port : Kosongkan
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Bearer : unspecified
- APN type : default, supl
- MCC : 510
- MNC : 01
- APN roaming protocol : lpv4/ipv6
- Mvno type : None
11. APN Indosat Ooredoo Tercepat
Settingan satu ini sangat cocok bagi anda yang suka membeli paket Ooredoo, inilah cara yang dilakukan untuk setting APN Indosat Ooredoo tercepat yang bisa anda coba, yaitu sebagai berikut :
- Name : Ooredoo
- APN : indosatooredoo.com
- APN roaming protocol : lpv4/ipv6
- Proxy : Kosongkan
- Port : Kosongkan
- Username : Indosat
- Password : Indosat
- Bearer : unspecified
- APN type : default, supl
- MCC : 510
- MNC : 01
- Mvno type : None
12. APN Indosat Gratis
Dimana paket gratis yang satu ini sangat cocok untuk anda yang suka internetan dengan bebas tanpa takut kuotanya habis, karena, cara setting di bawah ini bisa langsung anda coba gunakan untuk mengaktifkan APN Indosat Gratis, yaitu sebagai berikut :
- Name : Gratis
- APN : Free
- Proxy : Not set
- Port : Not set
- Username : Not set
- Password : Not set
- Server : Not set
- MMSC : Not set
- MMS port : Not set
- MCC : 510
- MNC : 01
- Authentication type : Not set
- APN type : default,supl
- APN protocol : lpv/ipv6
- Bearer : unsepecified
- Mvno type : None
Itulah dia beberapa daftar Settingan APN Indosat Tercepat yang bisa langsung anda sesuaikan dengan kebutuhan anda.
Kini, anda sudah bisa mengaktifkan APN Indosat dengan menggunakan cara setting yang sudah kami jelaskan sebelumnya di atas.
Itulah dia semua pembahasan mengenai Cara Setting APN Indosat Tercepat 2024 yang bisa kami bagikan pada kali ini.
Dengan adanya tutorial setting dan juga daftar settingan APN di atas, anda sudah tidak perlu lagi kebingungan apabila ingin melakukan settingan APN.
Usai sudah segala macam uraian yang ada di dalam artikel kali ini yang bisa kami bagikan kepada anda semuanya, cukup sekian dan terimakasih atas waktu yang sudah anda luangkan.